Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Dapat Serang Siapapun! Kenali Ini Dia Beragam Jenis Pelecehan Seksual dan Cara Mengatasi Traumanya Bila Sampai Terjadi

Tito Gildas - Minggu, 04 Juli 2021 | 06:00
Berbagai jenis pelecehan seksual dan cara menangani traumanya bila terjadi.
Freepik

Berbagai jenis pelecehan seksual dan cara menangani traumanya bila terjadi.

GridHITS.id - Kasus pelecehan seksualdapat menyerang siapapun, baik itu perempuan maupun pria.

Pelecehan seksual sendiri dapat diartikan sebagaisegala macam bentuk perilaku yang berkonotasi seksual yang dilakukan secara sepihak dan tidak dikehendaki oleh korbannya.

Banyak bentuk pelecehan seksual yang dapat dikenali, seperti:

1. Pelecehan Fisik

Pelecehan fisik dikategorikan sebagai tindakan pelecehan yang tidak diinginkan dan mengarah pada perbuatan seksual seperti, mencium dan menepuk bagian tubuh seseorang yang dianggap sensitif.

2. Pelecehan Lisan

Pelecehan lisan mengarah kepada ucapan verbal/komentar terhadap kehidupan pribadi dan bentuk tubuh seseorang, termasuk catcalling.

3. Pelecehan Isyarat

Pelecehan isyarat berbentuk bahasa tubuh dan atau gerakan tubuh bernada seksual, kerlingan yang dilakukan berulang-ulang, menatap tubuh penuh nafsu, isyarat dengan jari tangan, menjilat bibir, atau lainnya.

Baca Juga: Akhirnya Buka Suara! Rian D'Masiv Beberkan Alasan Tak Datang Ketika Diajak Bertemu Pihak Denny Sakrie dan Sebut Tuduhan Pelecehan Seksual adalah Fitnah: 'Saya Sangat Sedih'

4. Pelecehan Visual

Pelecehan ini ditandai dengan memperlihatkan konten pornografi berbentuk visual (foto, poster, video) dan mengirimkan pesan digital berbau seksual.

Halaman Selanjutnya

5. Pelecehan Emosional

Source :Kompas.com

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x