GridHITS.id - Pendaftaran CPNS 2021harus diundur, pelajari lagi persyaratan mendaftarkan diri sebagai Pegawai Negeri Sipil.
Berikut ini adalah rangkaian jadwal pendaftaran CPNS 2021 yang harus Anda ketahui.
Simak informasi penting lainnya selain soal kabar pendaftaran CPNS 2021 yang diundur dan batal dilaksanakan pada 31 Mei 2021.
Hal tersebut diumumkan Badan Kepegawaian Negara (BKN) di akun Instagram resminya.
Sebelumnya, diketahui bahwa informasi waktu pendaftaran CPNS 2021 serta PPPK telah dibuka pada tanggal 31 Mei 2021 kemarin.
Namun, BKN menyebutkan jika pendaftaran CPNS di tanggal tersebut harus diundur.
Ya, inilah informasi terbaru soal pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) 2021.
Baru saja diumumkan, pada tanggal 31 Mei 2021 kemarin, pendaftaran CPNS dan PPPK 2021 belum dibuka.
Hal tersebut disampaikan secara langsung oleh Badan Kepegawaian Negara (BKN) melalui akun media sosialnya, yang diunggah pada Jumat (28/5/2021) lalu.
Baca Juga: Batal Dibuka Akhir Mei, Lowongan Pendaftaran CPNS dan PPPK 2021 Akan Dibuka Juni?
"#SobatBKN, Banyak sekali yg brtanya kepada Mimin apakah pd 31 Mei 2021 akn ada pembukaan rekrutmen #CPNS2021 & #PPPK2021?"