Hal itu dikarenakan adanya banyak mitos yang beredar ketika gerhana bulan terjadi.
Banyak yang mengatakan bahwa gerhana bulan dapat membahayakan ibu hamil dan janinnya.
Pernahkah mendengar pernyataan demikian dan percayakah kalian?
Berikut adalah berbagai kegiatan yang harus dilakukan dan dipercaya ibu hamil ketika fenomena gerhana bulan berlangsung.
1. Menghindari penggunaan benda tajam, seperti gunting dan jarum.
2. Menghindari mengonsumsi makanan selama gerhana bulan berlangsung.
3. Diharuskan beristirahat di dalam rumah selama gerhana bulan berlangsung.
4. Menghindari sinar yang ditimbulkan gerhana bulan.
5. Diharuskan mandi setelah gerhana bulan berlangsung.
6. Tidak diperbolehkan memasak selama gerhana bulan berlangsung.
7. Tidak boleh minum selama gerhana bulan berlangsung.