Video tersebut sudah ditonton oleh 193 ribu penonton dalam waktu 18 jam, disukai 25 ribu, dan mendapatkan 5,8 ribu komentar.
Menariknya, di antara banyaknya komentar itu sudah jarang terlihat adanya komentar negatif yang menyinggung skandal Nissa Sabyan dan Ayus Sabyan.