Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Gampang Banget, Begini Cara Mengatur Hotspot Pribadi di Iphone atau Ipad

Saeful Imam - Senin, 25 Januari 2021 | 20:16
Berikut cara mudah mengatur hotspot pribadi di Iphone dan Ipad
pxhere

Berikut cara mudah mengatur hotspot pribadi di Iphone dan Ipad

Pastikan bahwa Anda memiliki iTunes versi terbaru di Mac atau PC.

Setelah itu, sambungkan iPhone atau iPad ke komputer menggunakan kabel USB yang disertakan bersama perangkat.

Jika peringatan yang mengatakan ketuk "Percayai Komputer ini?" ditampilkan, ketuk Percayai.

Pelajari lebih lanjut mengenai menyambungkan perangkat ke Hotspot Pribadi di iPhone dan iPad Anda.

Mengizinkan keluargaorang lain bergabung secara otomatis

Anda dapat mengatur Keluarga Berbagi agar keluarga dapat bergabung dengan Hotspot Pribadi Anda secara otomatis tanpa memasukkan kata sandi. Berikut tindakan yang harus dilakukan:

1. Di perangkat yang memiliki Hotspot Pribadi, buka Pengaturan > Hotspot Pribadi > Keluarga Berbagi.

2. Nyalakan Keluarga Berbagi. Jika pilihan ini tidak ada, pelajari cara mengatur Keluarga Berbagi.

3. Ketuk nama setiap anggota keluarga Anda dan tentukan apakah mereka perlu meminta persetujuan atau dapat bergabung dengan Hotspot Pribadi Anda secara otomatis.

Baca Juga:Takut Pasangan Berselingkuh? Begini Mudahnya Cara Menyadap Whatsapp dengan Phone Backup

Memutuskan sambungan perangkatUntuk memutuskan sambungan perangkat, matikan Hotspot Pribadi, matikan Bluetooth, atau lepaskan kabel USB dari perangkat.

Menetapkan atau mengubah kata sandi Wi-Fi

Source : Apple Indonesia

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x