Beberapa penyebab terjadi kedutan di bibir kiri atas antara lain karena:
1. Kecapekan
2. Konsumsi kafein berlebihan
3. Kekurangan kalium
4. Konsumsi alkohol dan obat-obatan
5. Dan lain-lain.
Sejatinya, kedutan bukan gangguan serius.
Waspada bila kedutan ini terus bertambah berat, bahkan menyebabkanotot-otot wajah melemah atau mengalami kelumpuhan.
Sebab, ini merupakan tanda penyakit saraf Bells Palsy.
Kedutan juga bisa menjadi pertandaadanya gangguan sistem saraf otak yang menyebabkan terjadinya gerakan berulang pada bagian tubuh manapun.
Juga bisa menjadi pertanda penyakitpada otak yang memengaruhi saraf dan sumsum tulang belakang, yang ditandaidengan kedutan.