Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Kok Bisa? Selain Takut Sama Air, Ternyata Kucing juga Takut Sama Mentimun, Ini Dia Alasannya

Averus Al Kautsar - Kamis, 03 Desember 2020 | 07:00
Ternyata kucing nggak cuma takut sama air, tapi juga takut sama Mentimun.
freepik

Ternyata kucing nggak cuma takut sama air, tapi juga takut sama Mentimun.

GridHITS.id - Kucing takut mentimun?Siapa sih yang tidak gemas dengan hewan kucing?

Kucing pada saat ini menjadi salah satu hewan paling populer di dunia yang dijadikan sebagai peliharaan selain anjing.

Banyak yang sudah mengetahui bahwa kucing adalah hewan yang sangat anti dengan air.

Tapi, apakah kamu tahu kalau kucing juga takut dengan buah mentimun?

Di media sosial, kita akan menemukan beberapa video yang menunjukkan kucing takut saat melihat mentimun.

Apa penyebabnya?

Baca Juga: Bertahun-tahun Dambakan Anak, Raffi Ahmad Mendadak Ketakutan Saat Tahu Nagita Slavina Hamil karena Khawatir Bayinya Perempuan, Nagita Langsung Bongkar Rahasia : Dia Tuh Ngomong Berkali-kali

Baca Juga: Penderita Diabetes Bisa Bernafas Lega, Air Rebusan Ciplukan Ternyata Ampuh Cegah Komplikasi Diabetes Jika Rutin Diminum Begini

Rupanya ketakutan kucing terhadap mentimun dapat dijelaskan secara ilmiah.

Ada beberapa hasil penelitian yang menjelaskan mengenai ketakutan kucing terhadap mentimun seperti berikut:

1. Mentimun Mengingatkan Kucing pada Ular

Source :Kompas.com

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x