Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Kantong Kering di Akhir Bulan Tak Bisa Jadi Alasan, Kamu Bisa Lakukan Perawatan di Rumah Saja dengan Bahan-bahan Murahan Ini, Khasiatnya Sama dengan Krim dari Dokter Kulit!

Aullia Rachma Puteri - Jumat, 27 November 2020 | 16:00
Ilustrasi perawatan wajah dengan menggunakan bahan alami
freepik.com/drobotdean

Ilustrasi perawatan wajah dengan menggunakan bahan alami

Agar lebih praktis, Anda juga memotong kentang dalam irisan agak tebal.

Baca Juga: Selain Mencerahkan, Masker Alami dari Buah-buahan Ini Juga Bisa Bikin Kulit Wajah Lebih Sehat dan Halus

Baca Juga: Jangan Asal, 3 Masker Alami dari Makanan Ini Ternyata Sebabkan Kerusakan Pada Wajah Jika Digunakan Setiap Hari

Gosokkan irisan tersebut secara lembut ke bekas jerawat. Diamkan selama 15 sampai 20 menit sampai seluruh cairan meresap. Baru bilas.

4. Masker kunyit

Kunyit

Kunyit

Curcumin yang terkandung dalam kunyit dapat membantu proses penyembuhan luka. Kunyit juga berkhasiat sebagai zat antiperadagan.

Cara menghilangkan bekas jerawat dengan masker kunyit cukup praktis.

Untuk membuat masker kunyit, campurkan satu sendok makan bubuk kunyit dengan sedikit perasan lemon.

Oleskan masker kunyit ke bekas jerawat, biarkan selama 15 menit, baru cuci dengan air hangat.

Gunakan pelembab setelah menggunakan masker ini. Ulangi penggunaan masker dua kali sehari.

5. Masker madu

Halaman Selanjutnya

Madu

Source :Tribun Solo

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x