Usai bicara soal anak, Sule juga menuturkan rencana bulan madu.
"Tadinya mau keliling dunia, cuman berhubung pekerjaan masih banyak kita ke Indonesia karena saya masih cinta Indonesia.
"Jadi, ke Indonesia nanti akan ke Bali nanti setelah empat hari kita di rumah," tutur Sule.
Bukan cuma itu saja, Sule berniat memboyong Nathalie Holscher ke Belanda.
"Tapi, Insyaallah nanti tahun depan saya pengen nengok rumah Oma di Belanda," lanjutnya.
Artikel ini sudah tayang di Nakita.id dengan judul:Baru Saja Icipi Malam Pertama, Sule Langsung Ngebet Ingin Tambah Momongan Lagi dari Nathalie Holscher: 'Pengennya Sih Dua'