Follow Us

Kulit Ketiak Hitam dan Kusam Bikin Tak Percaya Diri? Coba Atasi dengan Bahan Rumahan yang Satu Ini

Rachel Anastasia Agustina - Jumat, 06 November 2020 | 10:34
Lemon untuk ketiak hitam.
Pixabay/pexels

Lemon untuk ketiak hitam.

Kulit Ketiak Hitam dan Kusam Bikin Tak Percaya Diri? Coba Atasi dengan Bahan Rumahan yang Satu Ini

GridHITS.id - Masalah pada ketiak biasanya muncul ketika kita merasa warna kulitnya sudah tak cerah lagi.

Seperti diketahui, adanya rambut ketiak memang tak dapat dipungkiri bisa membuat ketiak terlihat lebih gelap.

Lalu terkadang, kebiasaan mencukur rambut ketiak itu sendiri bisa memberikan efek samping sendiri.

Baca Juga: Larutkan Baking Soda dan Lemon ke Dalam Air Putih Sebagai Teman Diet, Wanita Ini Kaget Dapati Berat Badannya Turun Usai 3 Hari

Baca Juga: Seumur Hidup Tak Perlu ke Salon, Cuma Keramas Pakai Air Lemon Bisa Atasi Segala Permasalahan Rambut yang Membandel

Seperti salah satunya adalah membuat kulit pada ketiak kita tampak lebih gelap dari biasanya, setuju?

Kebanyakan orang memiliki ketiak yang berwarna hitam karena penggunaan deodoran yang terlalu keras, dan juga senyawa parfum yang ada di dalam deodoran.

Namun siapa sangka ternyata kita bisa menggunakan lemon untuk membuat ketiak lebih cerah dan terbebas dari warna hitam.

Warna hitam ini pasti mengganggu tampilan dan kepercayaan diri, terutama saat menggunakan baju tanpa lengan.Tenang saja, kembalikan warna asli kulit ketiak bisa dilakukan dengan menggunakan jeruk lemon. Kok bisa? Ternyata jeruk lemon mengandung vitamin C yang sangat tinggi. Kandungan vitamin C yang tinggi ini membuat lemon memiliki daya antioksidan yang baik untuk mempercepat proses pembaharuan sel kulit di ketiak.

Baca Juga: Gunakan Ramuan Minyak Kelapa dan Jus Lemon untuk Hilangkan Uban, Pakai Seminggu Sekali dan Lihat Hasilnya

Source : Kompas.com

Editor : Rachel Anastasia Agustina

Baca Lainnya

Latest