3. Gabungkan 5-20 tetes minyak esensial dan 6 sendok makan carrier oil sebelum menambahkannya ke dalam bak mandi.
2. Untuk kaki yang sakit
Garam epsom untuk merandam kaki adalah pilihan yang fantastis untuk hari ketika kaki merasa tidak nyaman, dan meminta bantuan.
Diserap melalui kulit, magnesium dalam garam Epsom meningkatkan relaksasi sekaligus meredakan ketegangan, nyeri, dan peradangan.
Baca Juga: Minum Jus Labu dan Jahe Setiap Pagi Akan Berikan Manfaat Luar Biasa Ini pada Tubuh, Tertarik Coba?
Apa yang harus dilakukan
1. Larutkan 1/2 cangkir garam epsom dalam bak berisi air panas.
2. Campurkan 5-20 tetes minyak esensial dan 6 sendok teh carrier oil.
3. Untuk pengelupasan
Lembutkan kulit mati yang kering dengan resep ini, Moms.
Garam epsom berfungsi sebagai pengelupas yang lembut, selain itu juga dapat membantu mengobati infeksi jamur dan mencegah bau kaki.