Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Kabar Gembira! Bisa Kembali Berlibur di Taman Rekreasi saat PSBB Transisi Asalkan Memenuhi Aturan Ini Sebelum Berangkat

Shinta Dwi Ayu - Rabu, 14 Oktober 2020 | 09:06
Taman rekreasi kembali buka di masa transisi.
Kompas.com

Taman rekreasi kembali buka di masa transisi.

Mulai sekarang Moms tak perlu khawatir lagi, pasalnya sudah bisa kembali berlibur di masa transisi PSBB ini.

Baca Juga:Tak Bisa Sembarangan, Penumpang Pesawat di Bandara Soekarno Hatta Wajib Penuhi 5 Hal Berikut Ini Selama PSBB Jakarta Jilid Dua

Baca Juga:Perhatikan! 11 Sektor Usaha Ini Boleh Beroperasi Selama PSBB Namun Harus Menaati Aturan Penting Ini

Akan tetapi, sebelum memutuskan untuk berangkat ke taman rekreasi seperti Ancol, taman mini, kebun binatang ragunan, dan lainnya ada hal yang wajib diperhatikan dan dipersiapkan.

Moms wajib tahu! Bahwa kini taman rekreasi diwajibkan membataskan jumlah pengunjungnya.

Maka dari itu, Moms diwajibkan untuk membeli tiket taman rekreasi tersebut secara online terlebih dahulu.

Selain itu ada peraturan lain yang wajib Moms patuhi sebelum berangkat ke taman rekreasi.

Nah berikut sederet peraturan yang diterapkan di taman rekreasi saat masa PSBB transisi melansir daridraft resmi PSBB transisi DKI Jakarta:

1. Maksimal 25% kapasitas

Baca Juga:Tak Bisa Lagi Menikmati Sejarah Ibukota, Bus Wisata Transjakarta Berhenti Operasi karena PSBB Total

Baca Juga:PSBB Jilid 2 Jakarta Makin Ketat, Pengunjung Hotel Dilarang Keras Lakukan Hal Ini Selama Menginap

2. Pembelian tiket dilakukan secara daring

Source :Nakita.ID

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x