Jangan Disepelekan! Racikan Daun Sirih Ini Disebut Bisa Atasi Berbagai Masalah Tubuh Termasuk Menyingkirkan Bau Badan
GridHITS.id -Banyak tanaman yang ada di Indonesia yang bisa dijadikan sebagai obat, loh, salah satunya daun sirih.
Daun sirih disebut bisa membantu mengatasi berbagai masalah tubuh, seperti menghilangkan jerawat hingga menyingkirkan bau mulut.
Tanaman bernama latin "Piper Batle L"tersebut dapat dimanfaatkan sebagai tanaman obat karena mengandung minyak atsiri, kavikol, gula, seskuiterpen, zat samak, pati, dan juga minyak terbang atau betlephenol.
Melansir dari India.com, berikut beberapa khasiat daun sirih untuk tubuh.
1. Mengurangi rambut rontok
Daun sirih digunakan dalam praktek Ayurveda untuk masalah rambut rontok.
Moms dapat membuat obat rambut rontok sendiri dengan menggiling beberapa daun sirih dengan minyak wijen untuk membuat masker rambut anti rambut rontok.
Oleskan pasta ini ke semua bagian kulit kepala dan biarkan selama satu jam. Cuci bersih menggunakan sampo lembut dan keringkan rambut dengan handuk.
2. Menghilangkan jerawat