Follow Us

Mulai Sekarang Jangan Lagi Buang Kulit Semangka, Manfaatnya Luar Biasa Buat Pasutri!

Nita Febriani - Rabu, 22 Juli 2020 | 13:50
Kulit semangka
Youtube

Kulit semangka

GridHITS.id - Mulai sekarang jangan lagi buang kulit semangka.

Pasalnya kulit semangka yang biasa terbuang sia-sia begitu saja ini menyimpan manfaat luar biasa.

Terutama untuk kehidupan urusan ranjang suami-istri.

Baca Juga: Cincin Sudah Melingkar Dijarinya, Aurel Hermansyah Akui Siap Menutup Aurat Setelah Menikah dengan Atta Halilintar: Sekarang Kan Masih Belajar

Buah semangka sendiri memang diketahui memiliki banyak manfaat bagi kesehatan.

Nah bagian yang sering dibuang, yakni kulit semangka juga memiliki manfaat yang tak kalah hebat.

Kulit semangka mampu memberikan dua persen asupan vitamin C harian dan satu persen vitamin B6 yang dibutuhkan olah tubuh setiap harinya.

Baca Juga: Ditanya Sule Soal Kebenaran Ditikung Sahabat Sendiri Sampai Menikah, Luna Maya: Engak Tahu, Enggak Ngerti

Jadi, kulit semangka sangat baik untuk kulit dan kekebalan tubuh.

Namun khusus bagi pasutri, kulit semangka ini bisa memperbaiki kehidupan seks pasangan lo.

Berikut ulasan manfaat bagi keharmonisan pasutri.

Baca Juga: Dulunya Kerap Gonta-ganti Pasangan, Raffi Ahmad Blak-blakan Baru Pernah Berhubungan Intim dengan Nagita Slavina: Pacaran Ya Biasa-biasa Aja

Halaman Selanjutnya

Meningkatkan libido
1 2 3

Source : nakita

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular