Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Sempat Alami Depresi Sejak Perceraiannya, Cathy Sharon Ungkap 2 Fase Terberat yang Berhasil Dilewatinya

Ine Yulita Sari - Selasa, 07 Juli 2020 | 15:00
Fase Terberat Dalam Hidup Cathy Sharon
instagram.com/cathysharon

Fase Terberat Dalam Hidup Cathy Sharon

Sempat Alami Depresi Sejak Perceraiannya, Cathy Sharon Ungkap 2 Fase Terberat yang Berhasil Dilewatinya

GridHITS.id -Cathy Sharon pernah mengalami kegagalan berumah-tangga dalam hidupnya.

Seperti yang kita ketahui, pernikahan Cathy Sharon dan Eka Kusuma yang berjalan sejak 2012 itu dikabarkan berakhir cerai pada 2019.

Ketika Live Instagram bersama Caren Delano beberapa waktu lalu, Cathy Sharon mengungkapkan bagaimana dirinya melewati fase terberat dalam hidupnya.

Baca Juga: Bak Petir di Siang Bolong, Anak Indigo Bongkar Ciri Sosok yang Bisa Recoki Hubungan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah, 'Harus Jagain Aurel'

Baca Juga: Batal Jadi Istri Bule Tampan Asal Belanda, Cita-citata Stres Berat Hingga Lakukan Ini Supaya Cepat Bangkit Dari Kesedihan: Aku Harus Pergi

Soal pasangan hidup, ia punmengaku sangat selektif dikarenakan trauma menikah.

"Kalau cari orang (cowok) lagi, aku hanya berpikir harus tepat. Kalau cari perfect itu tidak akan pernah ada," ucapnya.

Meski gagal dan trauma, kakak kandung Julie Estelle tersebut memberi tips mencari kekasih hati untuk menjalin hubungan serius.

"Kita harus benar-benar kenal luar dan dalam sama calon suami. Menikah itu komitmen nomor satu," kata perempuan bernama asli Catherine Sharon Gasnier tersebut.

Cathy Sharon hanya meminta supaya tidak gagal membina rumah tangga.

"Kalau berpisah, bukan dari akhir dunia juga. Kita harus tetap menjalani kehidupan dan menikmati kegagalan untuk bangkit," ujar Cathy Sharon.

Source :Wartakotalive.com

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x