Follow Us

Ketahui 14 Tanda-tanda Kehamilan Muda yang Tak Diduga, di Antaranya Sembelit dan Sakit Kepala

Saeful Imam - Kamis, 25 Juni 2020 | 19:43
Sering kencing bisa jadi tanda awal kehamilan alias hamil muda.
freepik

Sering kencing bisa jadi tanda awal kehamilan alias hamil muda.

Padahal tanda hamil muda tidak hanya muntah-muntah, lo.

Ada 10 tanda seorang wanita sedang hamil muda:

1. Sulit Buang Air Besar (sembelit)

Karenanya banyak yang menyepelakannya atau salah dalam melakukan tindakan.

Nah, tanda hamil muda yang tak disangka itu adalah keputihan dan sembelit.

Mana ada sih yang mengira, ada hubungannya antara keputihan dan semblit dengan kehamilan?

Sebab keputihan dan sembelit itu adalah sebuah gangguan kesehatan.

Baca Juga: Terpaksa Menikah Gara-gara Hamil Duluan, Joanna Alexandra Ungkapkan Sang Anak Jadi Korban Bullying

Baca Juga: Curiga Tingkah Sang Istri Jadi Aneh, Ruben Onsu Mendadak Beli Test Pack dan Paksa Sarwendah Untuk Cek, Hamil Lagi?

2. Nyeri kepala dan punggung

Banyak ibu hamil yang sering melaporkan sakit kepala ringan, dan yang lainnya mengalami sakit punggung.

Hal ini terjadi karena adanya perubahan massa tubuh yang diakibatkan pertumbuhan janin yang semakin membesar.

Source : nakita

Editor : Hits

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular