Berkaitan dengan pemutusan rantai penyebaran virus corona, jubir penanganan Covid-19 tersebut pun mengatakan cuci tangan jadi salah satu kunci terhindar dari virus corona.
Baca Juga: Di Rumah Aja Ala Tya Ariestya: Dampingi Kalundra Main Ayunan, Ternyata Ada Manfaatnya Loh!
"Oleh karena itu, ini yang menjadi kunci salah satunya di dalam kaitan dengan keberhasilan.
"Mungkin, kita sama sekali tidak melakukan kontak dekat dengan orang yang sakit tetapi droplet yang ditinggalkan oleh orang sakit diberbagai barang yang lazim digunakan bersama.
"Seperti misalnyahandle pintu, meja, atau pegangan pada kendaraan umum, ini sangat mungkin menjadi tempat singgah bagi virus ini," jelas Yuri.
Dengan medium penyebaran virus corona yang tak terduga, Achmad Yurianto pun tetap menyarankan agar publik rajin cuci tangan