IMBAUAN UNTUK MASYARAKAT
Kepada masyarakat, Purwanti berpesan agar tetap di rumah selama terjadi wabah corona ini.
“Sementara ini di rumah saja dulu, jangan keluar-keluar. Jaga kesehatan semua. Allah bener-bener sayang kalih kula (dengan saya), Pak,” jelasnya.
Menurut Ganjar, daya tahan Purwanti berarti terbilang cukup kuat.
“Saya doakan semua juga sayang kepada kita semua, pada keluarga. Jaga kesehatan terus ya, Bu, ya. Saya doakan sehat terus. Mudah-mudahan yang lainnya juga belajar dari kita semua, dari panjengan semua nggih bu,” kata Ganjar mengakhiri percakapannya.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Cerita Pasien Sembuh Corona di Solo Rutin Minum Empon-empon"