Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Tahlilan 40 Hari Kepergian Ashraf Sinclair Terpaksa Ditiadakan, BCL Buat Satu Permintaan: 'Akan Sangat Berarti Bagi Kami'

Safira Dita - Minggu, 29 Maret 2020 | 14:15
Tahlilan 40 Hari Kepergian Ashraf Sinclair Terpaksa Ditiadakan, BCL Buat Satu Permintaan
instagram @bclsinclair

Tahlilan 40 Hari Kepergian Ashraf Sinclair Terpaksa Ditiadakan, BCL Buat Satu Permintaan

Dalam tulisan tersebut, BCL mencurahkan bagaimana perasaannya pasca 40 hari ditinggal AshrafSinclair untuk selamanya.

Dilansir dari Instagramnya,BCL mengaku sangat bersyukur atas perhatian dan cinta kasih dari teman serta keluarga.

Baca Juga: Buat BCL Menangis Histeris Saat Tampil di Indonesian Idol, Sikap Judika Buat Warganet Meradang: 'Kesedihan Bukan Tontonan!'

Baca Juga: Wajahnya Tak Bisa Bohong, Ekpresi Pilu BCL Kenakan Gaun Hitam Saat Akan Naik ke Atas Panggung Diungkap Sahabat: 'Semangat ya Kak!'

Tak cuma curhat, BCL juga memiliki satu permintaan di hari ke 40 kepergian Ashraf Sinclair.

Kepada publik, BCL meminta agar mendiang AshrafSinclair diberikan doa dan dzikir.

Selain itu, BCL juga meminta publik untuk membacakan surah Yasin setelah shalat Isya malam Sabtu (28/3/2020) kemarin.

"Assalamualaikum WR WB

Menjelang 40 hari berpulangnya Ashraf, Kami bersyukur karena terus dihujani cinta kasih dari para sahabat, keluarga, dan begitu banyak orang lainnya yang selalu mendoakan,"

Unggahan BCL

Unggahan BCL

"Dengan keadaan pandemi saat ini, tentunya tidak memungkinkan kita semua berkumpul dalam hikmat tahlil bersama. namun akan sangat berarti bagi kami jika doa, dzikir, dan tahlil bisa tetap tercurah untuk alm Ashraf

Dengan segenap kerendahan hati, Kami berharap keluarga dan teman-teman bisa bersama-sama berdoa dan membacakan Yasin dari kediaman masing-masing di hari ke-40 berpulangnya Ashraf pada hari Sabtu 28 Maret 2020 Bada Isya. Semoga Alm Ashraf berada di tempat terindah di sisi-Nya.

Source :Instagram

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x