Selain memerankan sosok Wiro Sableng menggantikan Ken-ken, Abi Cancer juga membintangi beberapa film.
Pria yang memiliki nama lengkap Radityo Wibowo sempat menjadi pengganti Ken-Ken sebagai pemeran Wiro Sableng di 31 episode terakhir serial Wiro Sableng.
Baca Juga: Abaikan Imbauan Pemerintah dan Nekat Gelar Resepsi Pernikahan, 37 Tamu Pun Terinfeksi Virus Corona
Dirinya menjadi pemeran Wiro Sableng di musim (bagian) ke-2 serial Wiro Sableng tayang, tepatnya pada episode 59-91.
Judul-judul yang pernah dibintanginya antara lain:
Siluman Biru Menabur Dendam
Sepak Terjang Cokorda Gde Jantra
Perampok Warok Gde Jingga
Peramal Sinting dan Pendekar Kecapi
Mawar Merah Menuntut Balas
Baca Juga: Muncul Isu Virus Corona Mulai Menular Lewat Udara, Ahli Membenarkan, 'Dia Bisa Melayang'