Karakteristik dan Pesebaran Bioma Taiga, Tundra, Hutan Empat Musim, dan Gurun yang Menarik untuk Disimak

Rabu, 02 November 2022 | 10:55
Freepik

Karakteristik dan pesebaran bioma Taiga, tundra, hutan empat musim dan gurun

GridHITS.id - Inilah karakteristik dan pesebaran Bioma Taiga, Tundra, Hutan empat musim dan Gurun.

Karakteristik dan pesebaran Bioma Taiga, Tundra, Hutan empat musim dan Gurun ada di pelajaran Geografi.

Sehingga kita perlu mengerti karakteristik dan pesebaran Bioma Taiga, Tundra, Hutan empat musim dan Gurun dalam pelajarannya.

Beberapa dari kita tentu sudah tak asing lagi dengan mata pelajaran Geografi.

Pelajaran yang satu ini biasanya ditemukan di jenjang sekolah menengah atas.

Baik di kelas X, XI ataupun XII ada pelajaran Geografi untuk yang jurusannya IPS.

Bahkan Geografi sendiri sudah masuk ke dalam materi ujian, baik ujian semester hingga ujian nasional.

Nah kali ini kit akan membahas salah satu materinya yaitu tentang bioma.

Di mana bioma disebutkan ada empat yaitu Bioma Taiga, Tundra, Hutan empat musim, dan gurun.

Kali ini kita akan membahas soal karakteristik dan pesebaran bioma tersebut.

Bioma Taiga

Baca Juga: Contoh Majas Sinisme yang Sederhana Tapi Langsung Menusuk ke Hati yang Membacanya

Melansir dari Kompas, Taiga biasanya ditemukan di wilayah Subarctic atau di belahan bumi utara di Selatan Lingkaran Arctic.

Ia terletak di antara Tundra di Utara dan Hutan Beriklim sedang di Selatan.

Luasnya pun mencapai 67.735 kilometer persegi.

Karakteristiknya biasanya ditumbuhi oleh tumbuhan conifer yang hijau abadi.

Lalu bercuaca dingin, tingkat pengendapan yang sedikit lebih banyak dibandingkan Bioma Gurun atau Bioma Tundra.

Bioma Tundra

Masih melansir dari Kompas, bioma yang satu ini tidak ditumbuhi oleh pepohonan sama sekali.

Sehingga bioma ini pun masuk dalam kategori unik.

Tundra bisa ditemukan di Artik atau Kutub Utara dan Antartika atau Kutub Selatan.

Pada bioma ini, selalu ada musim dingin yang sangat panjang yaitu sampai sembilan bulan.

Baca Juga: Materi Majas Personifikasi, Pengertian, dan Contoh Lengkap untuk Pelajaran Bahasa Indonesia

Tanahnya tertutupi salju, dan musim panas hanya satu sampai tiga bulan saja.

Bioma Gurun

Bioma ini ditandai dengan lingkungan beriklim kering dan curah hujannya sedikit.

Kita bisa menemukannya di Australia, Afrika Utara, hingga Amerika Utara.

Gurun pasir ini punya tingkat penguapan yang tinggi hingga jarang tanaman bisa tumbuh di sini.

Karakteristiknya seperti curah hujan sangat rendah, perbedaan suhu udara yang tinggi antara siang dan malam.

Lalu suhu udara di siang hari bisa mencapai 450 derajat celcius, di malam hari bisa sampai nol derajat celcius.

Nah itu diakarakteristik dan pesebaran Bioma Taiga, Tundra, Hutan empat musim dan Gurun, selamat belajar!

Baca Juga: Pengertian Majas Sarkasme dan Contohnya untuk Mengerjakan Tugas Bahasa Indonesia

Tag

Editor : Rachel Anastasia