Kapan KJP Juli 2022 Cair? Tengok Juga Besarannya dan yang Berhak Menerima

Jumat, 22 Juli 2022 | 19:52
Pixabay

Kapan KJP Juli 2022 cair? Tengok juga berapa besarnya yang diterima

GridHITS.id -Kapan KJP Juli 2022 cair? Coba simak informasi terkait pencairan serta dananya berikut.

Ya, pertanyaan soal kapan KJP Juli 2022 cari tentu sudah tak asing untuk Anda yang jadi pesertanya.

Sebab kapan KJP Juli 2022 cair itu jadi hari di mana Anda mendapatkan dana tambahan untuk pendidikan.

Kartu Jakarta Pintar sendiri merupakan program resmi dari pemerintah yang diberikan oleh para pelajar.

Pelarnya sendiri mulai jenjang SD, SMP, SMA, hingga ke SMK. Berikut jadwal pencairan dan besarannya.

1. Pencairan 8 Juli 2022

Untuk SD/MI penerima sebanyak 409.959 siswa dengan total dana yang didapat Rp 250.000 per siswa

Untuk SMA/MI penerima sebanyak 70.763 siswa dengan total dana yang didapat Rp 420.00 per siswa

2. Pencairan 15 Juli 2022

Baca Juga: Syarat KJP Juli 2022, Jangan sampai Anda Lewatkan Dana Bantuannya!

Untuk SMP/Mts penerima sebanyak 226.669 siswa dengan total dana yang didapat Rp 300.000 per siswa

Untuk SMK penerima sebanyak 139.263 siswa dengan total dana yang didapat Rp 450.000 per siswa

Untuk PKBM penerima sebanyak 2.516 siswa dengan total dana yang didapat Rp 300.000 per siswa

Syarat pengambilan

Para penerima KJP Plus harap menunggu undangan pengambilan buku tabungan dan ATM.

Cara cek penerima KJP Plus 2022:

1. Kunjungi link alternatif http://119.47.90.99/kjp2/public/cekStatusPenerima.php

2. Klik ‘Periksa Status Penerimaan KJP’

3. Ketikkan NIK calon penerima

Baca Juga: Cek KJP Plus 2022 dan Besaran Dananya, Temukan Info Terbarunya di Sini

4. Pilih tahun 2022

5. Klik ‘Cek’

Selanjutnya, sebuah pemberitahuan akan muncul.

Silakan baca informasi tersebut, apakah NIK calon penerima yang kamu ketikkan tadi menjadi penerima KJP Plus atau tidak.

Besaran Dana

Berikut besaran dana yang akan diterima penerima manfaat KJP Juni 2022:

- Siswa SD/SDLB/MI sebesar Rp 250.000 per bulan

- SMP/MTs/SMPLB dan PKBM Rp 300.000 per bulan

- SMA/SMALB/MA Rp 420.000 per bulan

Baca Juga: Cara Cek Status Penerima KJP Juli 2022, Ternyata Bisa Semudah Ini!

- SMK Rp 450.000 per bulan

- Lembaga Kursus Pelatihan (LKP) Rp 1,8 juta per semester.

Selain itu, ada tambahan biaya untuk SPP yakni:

- SD/MI/SLB Swasta sebesar Rp 130 ribu per bulan

- SMP/MTs/SMPLB Swasta Rp 170 ribu per bulan

- SPP SMA/MA/SMALB Swasta Rp 290 ribu per bulan

- SMK Swasta Rp 240 ribu per bulan

Nah itulah informasi soal kapan KJP Juli 2022 cair dan jumlah besarannya.

Baca Juga: Besaran Bantuan KJP Juli 2022, Ternyata ini Jumlahnya Berdasarkan Jenjang Sekolah

Artikel ini telah tayang diTribunnewsWartakotadengan judulJadwal Pencairan KJP Plus Tahap I Juli 2022 untuk SD, SMP, SMA dan SMK

Tag

Editor : Rachel Anastasia