Waspada! Jumlah Pasien Corona di Indonesia Memuncak, Meski Berada di Rumah Tiga Hal Ini Bisa Jadi Perantara Penularan Covid-19.
GridHITS.id -Pandemi corona hingga kini masih diperangi banyak negara.
Salah satunya Indonesia.
Di Indonesia sendiri, tercatat lebih dari 1.000 orang terinfeksi Covid-19.
Tentu, bukan jumlah yang sedikit.
Baca Juga: Kabar Baik, 5 Makanan Ini Dapat Tingkatkan Kekebalan Paru-paru dari Covid-19, Virus Numpang Lewat!
Pasien terinfeksi yang setiap hari jumlahnya selalu meningkat.
Pemerintah pun mengeluarkan aturan untuk publik agar patuh melakukansocial distancing.
Namun, ternyata virus corona tak melulu menjangkiti orang yang baru saja bepergian ke luar kota atau luar negeri.
Tiga kemungkinan ini bisa jadi medium penularan virus corona meski sedang berada di rumah.
Dalam konferensi pers yang ditayangkan di kanal Youtube BNPB Indonesia.
Dokter Pumawan menyampaikan tiga hal yang menjadi sumber munculnya Covid-19 di rumah dan juga cara pencegahannya.
Ia mengingatkan, saat ini kita harus behati-hati ketika berintetaksi dengan orang lain.
Baca Juga: Sebarkan Hoax ditengah Pandemi, Begini Nasib Sosok yang Sebut Penutupan Jalan di Jakarta
Baca Juga: Medina Zein Buka Suara Atas Klarifikasi Laudya Cynthia Bella: jadi Aneh
Menurut Pumawan, berikut tiga sumber penularan pada saat berada di rumah:
1. Barang yang diterima secara online.
2. Uang cash.
3. Anggota keluarga yang lain.
Lalu, apa yang harus dilakukan ketika berada di rumah dan tetap terhindar dari ancaman virus corona?
Dokter Pumawan menyarankan beberapa hal sebagai berikut:
- Physcial distancing, jaga jarak aman 1-2 meter.
- Beretika ketika bersin dan batuk dengan lengan bagian atas, atau pakai tisu lalu buang.
- Cuci tangan menggunakan sabun dan air mengalir.
- Produktif di rumah.
Wah, semoga wabah corona ini segera berlalu ya.
(Artikel ini telah tayang di Sripoku dengan judul: Inilah 3 Kemungkinan Virus Corona Muncul di Rumah Walaupun Tidak Berpergian dan yang Perlu Dilakukan)