Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Peran BUMN dalam Perekonomian Negara, Materi Ekonomi Kelas XI SMA

Rachel Anastasia - Kamis, 17 November 2022 | 09:00
Ilustrasi peran BUMN dalam perekonomian nasional
Freepik/jcomp

Ilustrasi peran BUMN dalam perekonomian nasional

GridHITS.id -Ada banyak peran BUMN dalam perekonomian negara yang ternyata jadi bahan pelajaran kita.

Peran BUMN dalam perekonomian ini masuk dalam materi ekonomi kelas XI SMA kurikulum merdeka.

Sehinggaperan BUMN dalam perekonomian tak kecil kemungkinan juga dijadikan bahan ujian.

Seperti diketahui, pada bab ini kita membahas soal badan usaha milik negara atau BUMN.

Badan usaha sendiri disebut-sebut berbeda dengan perusahaan.

Di dalam badan usaha sendiri harus ada produksi atau jasa yang akan diperdagangkan.

Nantinya juga akan ada strategi pemasaran yang mengenalkan produksi atau jasa itu ke publik.

Sehingga di dalam badan usaha pun mengandung sumber daya manusia atau SDM yang berkualitas.

BUMN sendiri diharapkan bisa menjadi bentuk yang membangun demokrasi ekonomi.

Perputaran ekonomi BUMN pun juga memberikan pengaruh pada pertumbuhan ekonomi nasional.

Nah kini kita akan membahas lebih lanjut soal peranan BUMN.

Baca Juga: Kunci Jawaban Soal Evaluasi Bab 2 Halaman 105-110 Geografi Kelas XI SMA Kurikulum Merdeka

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x