Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Permasalahan Sosial Akibat Pengelompokkan Sosial di Tengah Masyarakat untuk Pelajaran Sosiologi

Rachel Anastasia - Rabu, 02 November 2022 | 20:00
Permasalahan sosial akibat pengelompokkan sosial di tengah masyarakat
Pixabay/Henning_W

Permasalahan sosial akibat pengelompokkan sosial di tengah masyarakat

Baca Juga: Contoh Majas Sinisme yang Sederhana Tapi Langsung Menusuk ke Hati yang Membacanya

Profesor di bidang Sosiologi ini mengatakan permasalahan sosial adalah ketidaksesuaian antara unsur-unsur kebudayaan atau masyarakat.

Jika dibiarkan secara lama maka akan bisa membahayakan interaksi dalam kelompok sosial.

Ada empat jenis yaitu:

- Faktor ekonomi yang berupa kemiskinan, gizi buruk, pengangguran, hingga penjarahan

- Faktor psikologis yang berupa stres, depresi, hingga bunuh diri.

- Faktor biologis yang berupa wabah Covid-19 dan penyakit menulai lainnya

- Faktor budaya yang berupa tawuran, kenakalan remaja, hingga pergaulan bebas

Ia juga mengungkapkan bahwa permasalahan sosial biasanya terjadi di tengah masyarakat.

Masalah yang muncul memiliki hubungan erat dengan nilai atau norma yang berlaku di tengah masyarakat.

Dampak permasalahan sosial:

Permasalahan sosial akibat pengelompokkan sosial

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

x