Baca Juga: Cara Mengetahui Stalker di Facebook, Menjawab Rasa Penasaran Anda
Khususnya untuk anak muda.
Salah satu media sosial yang populer pada saat ini adalah TikTok.
Walau begitu, Facebook seakan tak ditinggalkan banyak penggemar beratnya.
Bukan tanpa alasan, Facebook diketahui punya banyak sekali keunggulan dan fitur.
Beberapa di antaranya yang sering digunakan adalah menulis status, membagikan foto dan video, serta melakukan live streaming.
Bahkan tak sedikit juga orang yang menjadikan Facebook sebagai lapak berjualan di media sosial.
Walau punya banyak kegunaan, media sosial yang satu ini bukan tanpa permasalahan.
Salah satu masalah yang terkadang kita temui adalah gagal mengakses akun Facebook sendiri.
Sebenarnya apa sih yang menjadipenyebab gagal masuk ke Facebook?
Berikut ini adalah beberapapenyebab gagal masuk ke Facebook yang harus Anda ketahui.
1. Lupa password, hingga kita mengetikkan beberapa kali password.