Jangan sampai terlewat soal infoPRJ sampai tanggal berapa, tiket PRJ 2022 ini bisa dibeli secara online.
Tersedia beberapa website yang menjual tiket PRJ 2022.
Namun salah satunya adalah melalui website Jakartafair.co.id.
Website satu ini memiliki banyak sekali kelebihan.
Salah satunya adalah menyediakan banyak sekali metode pembayaran sehingga memudahkan masyarakat.
Berikut ini adalah cara membeli tiket PRJ 2022 secara online di Jakartafair.co.id:
1. Masuk ke lamanjakartafair.co.idmelalui browser favorit Anda.
2. Pilih menu antaraBeli Tiket Masuk(tanpa konser) atauBeli Tiket Bundling(termasuk konser), sesuai dengan keinginan Anda.
3. Pilih hari kedatangan Anda di PRJ.
Baca Juga: PRJ Tutup Tanggal Berapa? Jangan sampai Acara Meriah Ini Terlewat!
4. Masukkan jumlah tiket yang diinginkan, klik Pesan Sekarang, lalu masukkan juga data personal.
5. Pilih metode pembayaran yang Anda inginkan.