Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Sering Dihindari karena Miliki Bau yang Menyengat, Ini Dia 9 Manfaat Buah Durian yang Sayang Sekali untuk Dilewatkan, Baik untuk Ibu Hamil!

Averus Al Kautsar - Senin, 22 Februari 2021 | 08:00
Banyak yang tak suka karena baunya yang menyengat, ini dia beragam manfaat buah durian yang baik untuk kesehatan.
pixabay.com

Banyak yang tak suka karena baunya yang menyengat, ini dia beragam manfaat buah durian yang baik untuk kesehatan.

Setiap porsi mengandung sekitar sembilan gram serat yang merupakan 37% dari kebutuhan harian kita (berdasarkan diet 2.000 kalori).

Baca Juga: Tanpa Diet yang Menyiksa, Coba Buat Ramuan Nanas Direndam Air Panas dan Minum Saat Perut Kosong Bisa Bantu Turunkan Berat Badan

3. Tinggi Lemak dan Kalori

Satu porsi buah durian mengandung lebih dari 350 kalori dan 13 gram lemak.

Untungnya, durian mempunyai jenis lemak yang baik, sehingga kita tidak perlu khawatir untuk mengonsumsinya.

Namun tetap konsumsi sesuai kebutuhan saja, tidak boleh berlebihan.

4. Mengandung Vitamin C

Vitamin C mengandung banyak manfaat bagi tubuh kita.

Manfaat vitamin C bagi tubuh kita yaitu membantu menyembuhkan luka, menurunkan kolesterol dan meningkatkan aliran darah.

Baca Juga: Tak Perlu Olahraga, Cukup Konsumsi 5 Buah-buahan Murah Meriah Ini Setiap Hari, Berat Badan Bisa Turun Bahkan Bikin Panjang Umur

5. Mengandung Vitamin B

Vitamin B dapat membantu menjaga tubuh dari radikal bebas, mencegah penuaan dini dan penyakit jantung.

Source :GridHealth.ID

Editor : Hits

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x