Laporan Wartawan Grid.ID, Fidiah Nuzul Aini
Grid.ID - Kehidupan Raden Brotoseno tampaknya memang tak pernah sepi dari perhatian publik.
Belakangan ini, sosok Brotoseno kembali menjadi perbincangan publik usai menikahi penyanyi cantik, Tata Janeeta.
Namun secara mengejutkan, Brotoseno tiba-tiba membagikan kabar bahagianya bahwa dirinya telah menikahi Tata Janeeta.
Tata Janeeta mengumumkan pernikahannya dengan Brotoseno pada 30 Oktober 2020 lalu.
Kini, Brotoseno dan Tata Janeeta sudah hidup bahagia dalam pernikahan mereka.
Kebahagiaan keduanya semakin bertambah lantaran sang penyanyi kini tengah mengandung anak pertamanya dengan Brotoseno.
Bahkan, rumah Brotoseno yang ditinggalinya bersama sang istri, Tata Janeeta dilengkapi dengan lampu kristal dan karpet nan indah.
Rumah mewah Brotoseno itu terungkap saat Tata Janeeta melaksanakan acara 4 bulan kehamilannya.
Steven Wongso Jadi Mualaf, Ustaz Felix Siauw Ungkap sang Konten Kreator Sudah Paham Salat Sejak Masih Nonis
Source | : | Instagram,Tribun Wiki |
Penulis | : | Fidiah Nuzul Aini |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |