Memakai celana dalam dapat menghalangi aliran udara tersebut.
Kendati demikian, keputusan untuk memakai celana dalam atau tidak saat berolahraga dengan legging kembali ke pribadi masing-masing.
Baca Juga: Tanpa Obat, Ini yang Harus Dilakukan Untuk Mengatasi Nyeri Otot Usai Olahraga
Baca Juga: Hanya dengan Lakukan 5 Kebiasaan Mudah Ini Saat Makan, Berat Badan Pasti Turun Tanpa Olahraga Berat
Satu hal yang perlu diingat adalah penting untuk selalu menjaga kebersihan.
Segeralah mandi selesai berolahraga untuk menghilangkan keringat.
Keringat yang dibiarkan dapat menyebabkan infeksi.
Selain itu, pastikan untuk sering mencuci pakaian olahraga guna menghindari pertumbuhan bakteri.
Artikel ini sudah tayang di Kompas.com dengan judul:Olahraga Pakai Legging, Masih Perlukah Mengenakan Celana Dalam?