Lebih Baik Youtube Shorts atau Instagram Reels? Ini Jawabannya!

Jumat, 27 Oktober 2023 | 09:56
Kolase pixabay

Lebih baik youtube shorts atau instagram reels ini jawabannya.

GridHITS.id - Kira-kira lebih baik youtube shorts atau instagram reels untuk digunakan para generasi Z?

Mari simak ulasan terkait baik youtube shorts atau instagram reels.

Youtube 2 tahun silam meluncurkan fitur baru yang dinamakan Shorts.

Shorts ini adalah video pendek yang hanya berdurasi 15 hingga 60 detik.

Pengguna Youtube bisa dengan mudah menemukan Shorts pada halaman depan Youtube.

Di mana ikon Shorts ada di bagian bawah dari halaman Youtube.

Shorts ini dikeluarkan oleh Youtube sebagai salah satu pembanding Reels dan TikTok.

Di mana 2 platform media sosial tersebut sudah lebih dulu meluncurkan fitur video pendek.

Video pendek atau Shorts ini bahkan dianggap punya dampak yang baik bagi pemilik channel Youtube.

Namun sayangnya 2 tahun terakhir video Shorts Youtube belum bisa dimonetisasi.

Kabar baiknya di tahun 2023 mendatang monetisasi baru bisa dilakukan dengan syarat dan ketentuan yang telah dibuat oleh Youtube yang harus dipenuhi terlebih dahulu oleh para kreator.

Baca Juga: Cara Pakai Fitur Voiceover di Youtube Shorts, Coba Sekarang Juga!

Terkait baik youtube shorts atau instagram reels sebenarnya tergantung dari tujuan penggunaan.

Terlebih fitur ini juga ada pada TikTok yang jauh lebih dulu melesat popularitasnya.

Sebenarnya Reels dan Shorts memiliki persamaan yang cukup mencolok.

Di mana keduanya punya waktu tampil video maksimal 60 detik.

Seperti dimuat laman navigate video, berikut ini keunggulan dari setiap platform.

Jika mencari platform yang memiliki jangkauan lebih luas dari TikTok, namun tetap memiliki faktor sosial, Instagram Reels akan menjadi pilihan terbaik.

Jika mencari jangkauan yang lebih luas, demografis yang lebih luas, dan platform yang lebih disukai dalam hasil penelusuran web, YouTube Shorts adalah pilihan terbaik.

Youtube Shorts juga punya dua fitur yang sangat penting yang tidak dimiliki oleh TikTok maupun Reels.

Di mana Youtube Shorts punya batasan usia dan alat penjadwalan.

Dua hal ini tentu sangat penting bagi merek saat membagikan konten mereka.

Lalu bagaimana dengan TikTok?

Baca Juga: Jangan Ketinggalan! Cara Mendapatkan Hasil Iklan dari Youtube Shorts

TikTok memiliki durasi tayang video yang memang jauh lebih lama dari Shorts atau Reels.

Pada TikTok durasi tayang bisa sampai pada menit ke 3.

Bahkan TikTok dikabarkan akan menambah durasi tonton video hingga 10 menit.

Jika ingin menargetkan Gen Z dengan konten pendek yang berdurasi lebih dari 60 detik dan sedang mempertimbangkan untuk bermitra dengan influencer Gen Z, maka TikTok akan menjadi platform terbaik.

Seperti dimuat pada laman themobileindian.com, Instagram Reel dinilai jauh lebih baik dari Youtube Shorts.

Sebab Reels selalu merekomendasikan konten yang baru saat membuka fitur.

Hal ini berbeda dengan Youtube Shorts. Di mana Youtube Shorts lebih sering menunjukkan video yang pernah kita lihat.

Sehingga konten rekomendasi lebih banyak dari riwayat yang pernah dibuka sebelumnya.

Kelebihan Shorts dapat menampilkan lebih banyak jenis video pendek.

Instagram Reels lebih baik jika ingin menonton meme, video otomotif, teknologi, dan lainnya.

Nah itu tadi jawabanlebih baik youtube shorts atau instagram reels.

Baca Juga: Dijamin Berhasil Banyak yang Tonton! Ide Konten Youtube Shorts

Editor : optimization

Baca Lainnya