Contoh Descriptive Text Tentang Orang yang Detail dengan Bahasa Sederhana

Selasa, 18 Oktober 2022 | 22:00
Pixabay/margarita_kochneva

Ilustrasi contoh descriptive text tentang orang

GridHITS.id -Inilah contoh descriptive text tentang orang yang bisa Anda jadikan contoh untuk belajar.

Contoh descriptive text tentang orang cukup terhubung dengan kehidupan sehari-hari.

Sehingga Anda bisa dengan mudah mengerti soalcontoh descriptive text tentang orang ini.

Descriptive text sendiri memang sudah menjadi bahan untuk mata pelajaran Bahasa Inggris.

Sifatnya untuk mengasah kita soal kalimat sederhana dalam Bahasa Inggris.

Selain itu teks deskripsi juga sangat baik untuk mengetahu se-dalam apa kita melihat sesuatu.

Sehingga kita terbiasa mengasah pikiran untuk bisa mengerti penjelasan lebih lanjut.

Akan tetapi berbeda dengan tulisan lainnya, descriptive teks sendiri tak membutuhkan waktu untuk riset sebelumnya.

Sebab kita hanya akan diminta untuk mendeskripsikan apa yang dilihat dan didengar.

Sehingga kemampuan untuk fokus sangat dibutuhkan dalam penulisan ini.

Guna memperdalam apa yang kita gambarkan dalam sebuah tulisan.

Baca Juga: Jawaban Soal Esai Evaluasi Bab Sosiologi Buku IPS Kelas X Kurikulum Merdeka

Nantinya teks tersebut diharapkan bisa membuat pembaca lebih mudah untuk mengerti.

Inilah contoh descriptive text tentang orang yang sederhana:

Today I saw a beautiful woman sitting alone in a bench near the park.

She was so beautiful so my eyes do not stop staring at her.

She has a long blonder hair and a little bit wavy that makes her look so elegant.

But I noticed something about her smile and eyes.

There's sorrow hiding behind those beautiful eyes and smile.

She kept looking at her phone like hoping there's something will happen.

At first I want to approach her and asked her what is going on.

But not so long, she decided to go and never looking back.

Her steps like a princess who really sad and do not know where to go.

Baca Juga: Pengertian Kimia Hijau dan Peranan Pentingnya dalam Kehidupan Sehari-hari, Aktivitas 3.1 Buku IPA Kelas X

Terjemahannya:

Hari ini saya melihat seorang wanita cantik duduk di kursi dekat taman.

Ia sangat cantik dan mataku tidak bisa berhenti melihatnya.

Ia memiliki rambut pirang dan sedikit bergelombang yang membuat dirinya terlihat sangat elegan.

Tetapi aku melihat sesuatu di senyum dan matanya, seperti ada kesedihan di balik mata dan senyum yang cantuk itu.

Ia terus melihat ke ponselnya seperti berharap sesuatu akan terjadi.

Awalnya aku ingin menghampirinya dan bertanya apa yang sedang terjadi.

Akan tetapi tidak lama kemudian ia memutuskan untuk pergi dan tak pernah melihat ke belakang.

Langkahnya seperti seirang putri yang sangat sedih dan tak tahu ingin pergi kemana.

Nah itu diacontoh descriptive text tentang orang yang bisa dijadikan acuan, selamat mencoba!

Baca Juga: 4 Sifat Sosiologi Menurut Ahli di Buku IPS Kelas X Kurikulum Merdeka

Editor : Rachel Anastasia

Baca Lainnya