Rahasia Aman, Cara Kunci Whatsapp agar Chat Tidak Bocor

Senin, 10 Oktober 2022 | 17:30
unsplash

Berikut cara kunci whatsapp agar tidak bocor, ada beberapa langkah berikut ini

GridHITS.id - Banyak pertanyaan dari pengguna whatsapp yang muncul, salah satunyabagaimana cara kunci whatsapp agar tidak bocor.

Ada beberapacara kunci whatsapp agar tidak bocor.

Beberapacarakunci whatsapp agar tidak bocor akan kami bagikan dalam artikel ini.

Whatsapp adalah aplikasi chatting yang hampir semua orang punya.

Banyak yang berusaha menjaga kerahasiaan isi chat.

Harus diingat, isi percakapan dalam whatsapp sangatlah privat.

Boleh jadi chat berisi curahan hati, angka-angka penjualan, percakapan dengan pasangan, dan lainnya.

Bisa dibayangkan bila isi percakapan itu dibaca orang-orang bertanggung jawab.

Akan banyak konsekuensi yang bisa dialami.

Karena itulah, kami berusaha membuat tip agar whatsapp itu tetap terjaga dengan aman.

Salah satunya dengan melakukan beberapa langkah berikut ini.

Baca Juga:Penyadap Mati Kutu! Ini Cara Menghentikan Whatsapp yang Disadap

CARA KUNCI WHATSAPP AGAR CHAT TIDAKKELUAR

Dengan cara ini,aplikasi WhatsApp akan terkunci jika akan dibuka oleh orang lain.

Aplikasi percakapan WhatsApp saat ini jadi pilihan utama bagi masyarakat untuk berkomunikasi, hingga rawan untuk diretas.

Cara Mengunci Akun Whatsapp

1. Cara Mengunci Whatsapp Agar Tidak Bocor Menggunakan Aplikasi App Lock

Berdasarkan informasi dari playstore, AppLock adalah alat pelindung aplikasi ringan untuk melindungi privasi Anda di aplikasi seluler.

Selain whatsapp,appLock dapat mengunci Facebook, Whatsapp, Gallery, Messenger, SMS, Kontak, Gmail, Settings, panggilan masuk dan aplikasi yang Anda pilih.

Mencegah akses tidak sah dan menjaga privasi. Menjamin keamanan.

AppLock memiliki PIN dan Pola kunci, memilih gaya favorit Anda untuk mengunci aplikasi.

Kunci pola lebih mudah dan lebih cepat untuk membuka. kunci PIN memiliki keyboard yang acak.

Itulah Kelebihan Applock.

Baca Juga:Yuk Cegah Sedini Mungkin! Begini Cara Mencegah Whatsapp Disadap

Cara ini bisa teman-teman lakukan dengan memanfaatkan fitur yang disediakan oleh aplikasi App lock.

- Unduhaplikasi App lock di Google Play Store.

- Jika sudah mengunduhnya aplikasi App lock.

- Bukalah aplikasi App lock yang sudah diaktifkan.

- Lalu, bukalah aplikasi WhatsApp melalui App lock.

- Klik ikon titik tiga yang ada di pojok kanan atas dan pilih Setelan.

- Setelah itu, pilih Akun dan pilih lagi Privasi. Nantinya, teman-teman akan menemukan pilihan App lock.

- Klik dan aktifkan App lock tersebut.

- Tinggal kita pilih dan atur jenis kunci yang sesuai dengan keinginan kita.

- Jika sudah, maka otomatis jenis kunci yang kita pilih sudah bisa melindungi akun WhatsApp kita.

Demikiancara kunci whatsapp agar tidak bocor.

Baca Juga:2 Cara Melacak Lokasi Orang Lain Lewat Whatsapp, Sudah Coba?

Tag

Editor : Saeful Imam