Ramuan Cinta Tahan Lama dari Protein, Siap Tempur Semalaman?

Sabtu, 19 Maret 2022 | 17:37
Freepik/jcomp

Ilustrasi ramuan cinta tahan lama dari protein

GridHITS.id - Inilah ramuan cinta tahan lama dari protein yang bisa Anda coba di rumah.

Seperti diketahui, bercinta tentu sudah jadi bagian dari rumah tangga.

Bercinta sampai mencapai orgasme pun disebut-sebut bisa menurunkan kadar stres dalam diri.

Sehingga tak heran aktivitas ranjang yang satu ini menjadi 'favorit' para pasangan suami-istri.

Namun tak semudah itu juga, sebab kerap ada masalah ranjang yang menghampiri.

Paling sederhananya adalah ketahanan seseorang dalam berhubungan intim.

Durasi sendiri memang memainkan peran yang cukup besar dalam bercinta.

Sebab durasi yang terlalu singkat pun belum tentu bisa memuaskan pasangan kita.

Lalu adalah solusi agar kita bisa tahan lama di ranjang? Simak informasi selengkapnya.

Baca Juga: Ramuan Cinta Tahan Lama dari Biji-bijian, Tak Perlu Beli Obat Lagi!

Melansir dari Kontan, salah satu ramuan cinta tahan lama dari protein adalah daging.

Daging

Melansir Healthline, daging bisa Anda konsumsi sebagai obat kuat alami.

Daging sapi, daging ayam, dan daging babi memiliki kandungan carnitine dan L-arginine yang bisa meningkatkan sirkulasi darah.

Peredaran darah yang lancar sangat penting, baik untuk wanita ataupun laki-laki, saat berhubungan seks.

Namun, pastikan daging yang Anda konsumsi tidak berlebihan agar tidak menimbulkan penyakit jantung.

Khasiat Kacang Lentil Bisa Meningkatkan Kesuburan PriaKesuburan pria erat kaitannya dengan stamina.Nah untuk mendapatkannya, mengonsumsi obat kuat alami jadi solusi yang aman.

Baca Juga: Berikut Ramuan Cinta Tahan Lama dari Minuman, Bikin Kuat di Ranjang

Diketahui masalah kesuburan pria kerap jadi penghalang suatu pasangan untuk memiliki momongan.Ada banyak penyebab masalah kesuburan dialami seorang pria, salah satunya adalah pola makan yang tidak sehat.Sehingga, untuk para pria yang sudah menikah dan ingin segera memiliki momongan perlu mulai memperhatikan pola makannya.Terlebih terdapat makanan sehat yang bisa membantu meningkatkan kesuburan pria.Melansir laman Kompas.com, beberapa makanan yang bisa membuat kesuburan pria meningkat, salah satunya kacang lentil.Mengutip Verywell Family, polong-polongan dan lentil adalah sumber serat dan folat yang sangat baik.Keduanya sangat penting untuk menjaga keseimbangan hormon yang sehat.Lentil juga mengandung polyamine spermidine tingkat tinggi, yang dapat membantu sperma membuahi sel telur.Lentil dan polong-polongan juga tinggi protein, yang dapat membantu meningkatkan ovulasi yang lebih sehat.

Baca Juga: Buang Obat Kuat! Coba Ramuan Cinta Tahan Lama dari Makanan ini

Studi menunjukkan bahwa ketika 5 % kalori yang dimakan berasal dari protein nabati bukan hewani (khususnya ayam dan daging merah), risiko kemandulan akibat anovulasi turun lebih dari 50 %.Tak hanya itu, kandungan serat, asam folat, dan kalium pada kacang lentil cukup tinggi dan bisa mendukung jantung tetap sehat.Dengan memenuhi asupan serat bisa menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL).Selain itu, lentil juga bisa melindungi jantung dengan membantu menurunkan berat badan.Kandungan serat yang tinggi dalam lentil bisa membuat orang yang mengonsumsinya cepat merasa kenyang lebih lama.Kacang lentil juga bisa mencegah penimbunan homosistein yang bisa meningkatkan risiko serangan jantung, penggumpalan darah, dan stroke.Selain kacang lentil, beberapa makanan lain juga bisa Anda konsumsi untuk meningkatkan stamina dan kesuburan pria.Nah itu dia ramuan cinta tahan lama dari protein.

Baca Juga: 2 Ramuan Cinta Tahan Lama yang Dioles, Ingin Coba dan Rasakan Efeknya?

Artikel ini telah tayang di SajianSedap dengan judul Bentuknya Mirip Kacang Hijau, Kalau Dimakan Pria, Ternyata Efeknya Lebih Joss Dibanding Obat Kuat, Ibu-ibu Sering-sering Beli Deh di Pasar!

Tag

Editor : Rachel Anastasia Agustina

Sumber Kontan.co.id