GridHITS.id - Tiktok menjadi salah satu aplikasi yang cukup berpengaruh saat ini.
Bukan hanya sebagai ajang media sosial, Tiktok juga dapat digunakan untuk melakukan promosi.
Hampir semua hal yang ramai jadi bahan perbincangan atau viral dibagikan pada aplikasi TikTok.
Tak aneh jika TikTok kemudian menjadi idola banyak orang.
Menyuguhkan konten video pendek, TikTok juga menawarkan keunikan filter dan text to speech.
Video yang kamu lihat di TikTok sebenarnya bisa kamu bagikan dengan mudah di berbagai media sosial.
Masih banyak yang mengetahui jika download video melalui beberapa aplikasi.
Baca Juga: Ternyata Ada Cara Download Video Tiktok Tanpa Watermark yang Gampang
Namun, siapa sangka jika ada cara mendownload video Tiktok di Google Chrome.
Cara ini bukan hanya menghemat kapasitas penyimpanan, Anda juga tak perlu ribet untuk download beberapa aplikasi.
Berikut ada beberapa cara download video Tiktok dengan mudah tanpa aplikasi.
Menggunakan online downloader
- Buka video TikTok yang pengen lo download, trus klik tombol ’Share’ berbentuk panah di pojok kanan bawah video dan klik ‘Copy Link’.
- Buka musicallydown.com, kemudian paste link URL tadi ke kolom yang tersedia, lalu klik tombol ‘Download’.
- Setelah muncul tiga link download, pilih ‘Download MP4 Now’ untuk menyimpan dalam format video.
Buat Anda yang nggak pengen ribet, bisa juga pake alternatif browser extension di Google Chrome, salah satunya lewat ekstensi 'TT Downloader'.
Cara ini lebih praktis karena lo cukup nge-klik satu tombol buat download video TikTok di PC.
- Buka chrome.google.com/webstore. Kemudian pilih tab ‘Extension’ atau Ekstensi.
- Tulis ‘TT Downloader’ pada kolom pencarian.
- Klik 'Add to Chrome', terus klik 'Add Extension' pada pop-up dialog yang muncul.
- Setelah terinstal, kalian cukup klik tombol 'Download' denan tanda panah kuning pada pojok kanan atas video TikTok.
Situs SnapTik
Cara mendownload video Tiktok di Google Chrome selanjutnya menggunakan SnapTik.
SnapTik merupakan salah satu situs website untuk download video Tiktok tanpa watermark. Berikut caranya:
- Buka aplikasi TikTok dan temukan video yang ingin diunduh.
- Copy link video-nya dengan mengklik ikon share (bagikan) yang ada di sebelah kanan video.
- Buka aplikasi snaptik.app kemudian paste link video TikTok
- Terakhir klik opsi undah.
Situs SaveTik
SaveTik ini juga salah satu situs yang mudah untuk digunakan dan bisa download video tanpa watermark.
Berikut cara untuk menggunakannya:
- Buka aplikasi TikTok dan temukan video yang ingin diunduh.
- Copy link video-nya dengan mengklik ikon share (bagikan) yang ada di sebelah kanan video.
- Buka aplikasi saveti.ubixlo.com kemudian paste link video TikTok
- Terakhir klik opsi undah.