Cek Sekarang, Ini Daftar HP yang Tidak Bisa Pakai WA 2021 Terbaru

Rabu, 29 September 2021 | 15:00
pixabay

Daftar HP yang Tak Bisa Pakai WA 2021 Terbaru

GridHITS.id -Ketentuan pihak Whatsapp cukup merugikan beberapa pengguna.

Whatsapp merupakan aplikasi chatting terpopuler di masa kini.

Bahkan pengguna Whatsapp kini telah berjumlah dua miliar.

Para pengguna itu pun datang dari berbagai perangkat HP yang berbeda-beda.

Namun kabar tak sedap baru saja diumumkan oleh pihak Whatsapp.

Pasalnyamulai 1 November, WA terbaru 2021 tidak lagi bisa diakses baik melalui android maupun iOS.

Umumnya aplikasi ini tidak akan lagi mendukung ponsel Android yang menjalankan OS 4.0.4 atau yang lebih lama, dan beberapa perangkat iOS 9 atau versi lebih lama.

Seperti dimuatkompas.com, pihak WhatsApp tidak lagi menyediakan support bagi sejumlah ponsel tersebut adalah untuk memfokuskan upaya perusahaan pada smartphone generasi terbaru.

Berikut kami bagikan daftar HP yang tidak bisa pakai WA 2021 terbaru dalam artikel ini.

Baca Juga: Cara Mudah Melihat Chat WA yang Sudah Dihapus, Gampang Ternyata

Nah simak inidaftar HPtak bisa pakai WA 2021 Terbaru

Android

1. Samsung

- Galaxy Trend Lite

- Galaxy Trend II

- Galaxy SII

- Galaxy S3 mini

- Galaxy Xcover 2

- Galaxy Core

- Galaxy Ace 2

2. LG

- Lucid 2

- Optimus F7

- Optimus F5

- Optimus L3 II Dual

- Optimus F5

- Optimus L5

- Optimus L5 II

- Optimus L5 Dual

- Optimus L3 II

- Optimus L7

- Optimus L7 II Dua

- Optimus L7 II

- Optimus F6

- Enact

- Optimus L4 II Dual

- Optimus F3

- Optimus L4 II

- Optimus L2 II

- Optimus Nitro HD and 4X HD

- Optimus F3Q

Baca Juga: Cara Menyadap Hape Suami Tanpa Aplikasi, Langsung Ketahuan Isi WA-nya!

3. ZTE

- Grand S Flex

- ZTE V956

- Grand X Quad V987

- Grand Memo

4. Huawei

- Ascend G740

- Ascend Mate

-Ascend D Quad XL

- Ascend D1 Quad XL

- Ascend P1 S

- Ascend D2

5. Sony

- Xperia Miro

- Sony Xperia Neo L

- Xperia Arc S

6. Alcatel

- One Touch Evo 7

Baca Juga: 6 Profil WA Couple Terpisah yang Lucu, Cocok Dipakai Bareng Si Doi

7. Lainnya:

- Archos 53 Platinum

- HTC Desire 500

-Caterpillar Cat B15

- Wiko Cink Five

- Wiko Darknight

- Lenovo A820

- UMi X2

- Faea F1

- THL

iOS

- Apple iPhone SE

- Apple iPhone 6S

- Apple iPhone 6S Plus

Baca Juga: Tampil Beda dari yang Lain, Rekomendasi PP WA Aesthetic Pinterest

Editor : Saeful Imam

Sumber : kompas

Baca Lainnya