Parah! Tanah Makam Sapri Masih Basah , Sahabat Ayu Ting Ting Ini Malah Sengaja Buat Kematian Sang Komedian Bahan Olok-olok, Warganet: 'Hati Nurani Sudah Mati'

Kamis, 20 Mei 2021 | 08:00
kompas.com

Sapri Pantun

GridHITS.id - Kematian komedian Sapri dijadikan bahan olok-olokan.

Tampaknya dunia hiburan Tanah Air baru saja dilanda kesedihan.

Bagaimana tidak, salah satu komedian tersohornya, Sapri Pantun telah meninggal dunia.

Sapri meninggal setelah melawan penyakit diabetes yang ia derita.

Baca Juga: Merinding, Terungkap Beberapa Hal Tidak Biasa Sebelum Sapri Pantun Meninggal Dunia Termasuk yang Dialami Oleh Raffi Ahmad

Hingga pada 10 Mei 2021 lalu Sapri mengembuskan nafasnya untuk terakhir kali.

Sontak saja kabar itu meninggalkan luka yang amat dalam bagi masyarakat maupun rekan seprofesinya.

Alih-alih berbela sungkawa, beberapa orang di sosial media justru menjadikan kematin Sapri sebagai lelucon.

(Tangkapan layar di Instagram)
(Tangkapan layar di Instagram)

Sahabat Ayu Ting Ting jadikan kematian Sapri Pantun bercandaan.

Pada Rabu (19/5/2021), sebuah video yang memperlihatkan wanita bercanda soal kematian Sampri.Melansir Tribunnews, wanita tersebut merupakan sahabat dari Ayu Ting Ting.Mulanya sang wanita menanyakan pada temannya yang lain apakah ada yang mau menyusul Sapri."Cing lu enggak ikut sama temen lu Sapri Pantun?" tanya sang wanita.

Baca Juga: Ternyata Begini Nasib Putri Mendiang Sapri Pantun, Pendam Kesedihan hingga Lakukan Ini di Belakang Ibunya"Kemana? yoi," jawab pria di sampingnya."Mati begok dia," katanya kembali tertawa ngakak."Oh udah mati ya," ucap pria tersebut.Tawa kemudian pecah diantara mereka setelah mengetahui bahwa Sapri Pantun sudah meninggal dunia.

Hal itu tentu saja mengundang kemarahan netizen yang menganggap wanita tersebut tak memiliki rasa empati dalam hatinya."Coba lu yang mati di pake becandaan cong," tulis @asvilaneuvers."Sungguh hati nurani sudah mati," timpal @fitricahyani.

Melihat kematian sang komedian jadi lelucon, pihak keluarga pun tak tinggal diam.

Grid.ID / Daniel Ahmad
Grid.ID / Daniel Ahmad

Adik Sapri Pantun, Dolly saat dijumpai di Rumah Sakit Kartini, Kawasan Cipulir, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, Minggu (16/5/2021).

Baca Juga: Bikin Merinding, Sebelum Akhirnya Meninggal Dunia, Sapri Pantun Sempat Terus-terusan Berhalusinasi Seolah Melihat Banyak Orang Akan Menjemputnya: 'Gue Takut'

Dolly sang adik dari Sapri Pantun langsung ikut berkomentar dalam video tersebut."Astaghfirullah," tulis Dolly.

Tag

Editor : Saeful Imam

Sumber Instagram