Firasatnya Soal Tsunami Aceh Bisa Tepat, Wirang Birawa Kembali Bongkar Terawangan Soal Kemurkaan Alam yang Bisa Terjadi

Selasa, 14 Juli 2020 | 14:25
Kolase Instagram/ @wirangbirawa, Dok. Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi

Terawangan Wirang soal bencana alam di Indonesia

Firasatnya Soal Tsunami Aceh Bisa Tepat, Wirang Birawa Kembali Bongkar Terawangan Soal Kemurkaan Alam yang Bisa Terjadi

GridHITS.id -Beberapa kali Wirang Birawa menerawang soal bencana alam yang bisa terjadi di Indonesia.

Wirang pernah menerawang soal angin puting beliung, tak lama terjadilah peristiwa tersebut.

Sang paranormal juga pernah menerawang soal virus corona di Indonesia.

Kali ini, dalam tayangan di kanal YouTube Diaz Hendropriyono(12/7/2020), Wirang mengungkapkan kembali soal bencana alam apa yang bisa terjadi di Indonesia di tahun 2020.

Baca Juga: Firasatnya Jarang Meleset Bahkan Sempat Kejutkan Tri Rismaharini, Wirang Birawa Singgung Perihal Vaksin Penangkal Virus Corona

Baca Juga: Rasa Penasaran Publik Terobati, Ternyata Ini Alasan Wirang Birawa Sering Gunakan Kacamata hingga Honornya yang Selangit

Mulanya, Wirang bercerita soal waktu awal ia bisa menerawang masa depan.

Dikisahkan, saat tahun 2004, firasat Wirang disebut sedang bergejolak hingga ia bisa memiliki firasat buruk soal bencana di Aceh.

Wirang yang saat itu masih bocah berusia sekitar 10 tahun akan diajak berlibur ke Aceh oleh sepupunya.

Namun, saat itu Wirang menolak hingga membuat kedua orangtuanya bingung.

Setelahnya, terjadilah tsunami hebat yang menerjang Aceh.

"Begitu kejadian, orangtua saya cuma bilang 'apa yang kamu rasakan saat diajak liburan ke sana?'," cerita Wirang.

"Saya cuma bilang satu hal 'saya nggak mau pisah dari orangtua' itu doang," imbuhnya.

Baca Juga: Ramalan Wirang Birawa Kian Mendekati Nyata, WHO Diam-diam Telah Kantongi Dua Kandidat Vaksin Corona Unggulan Demi Selamatkan Warga Dunia

Baca Juga: Betrand Peto Diterawang Jadi Pembuka Rezeki Usai Geger Ayam Geprek Bensu, Wirang Birawa: Akan Ada Cobaan dalam Karir

YouTube/ Diaz Hendropriyono

Wirang Birawa terawang soal bencana alam di Indonesia

Kemudian, Diaz bertanya, bencana apa yang bisa terjadi di Indonesia dalam waktu dekat.

Wirang berfirasat, jika akan ada dua gunung yang meletus, salah satunya adalah gunung yang selama ini dikira sudah tertidur.

"Dalam tahun ini memang masih ada gunung meletus, yang pertama gunung yang memang sering meletus, saat ini sering erupsinya. Tapi ada satugunung yang tidak pernah kedengeran, tapi tiba-tiba hidup lagi," ungkap Wirang.

Sebelumnya, di acara'Brownis'(9/1/2020), mulanya Wirang menerawang soal berbagai bencana yang bisa terjadi di Indonesia.

Ia menyebut angka 2020 bukan angka yang cantik.

"Melihat dari gambaran angka sendiri, ini tahun yang penuh gejolak," ungkap Wirang.

Menurutnya,di balik angka 2020 diprediksi akan ada bencana alam yang dahsyat.

Baca Juga: Indonesia Kembali Diuji, Wirang Birawa Sempat Isyaratkan Hal Ini Sebelum dan Sesudah Dua Bencana Alam Tak Terduga Faktanya Terjadi di Tempat Berbeda

Baca Juga: Aktor Lawas Jerry Lawalata Diciduk Polisi, Gejolak Firasat Paranormal Ini Dua Minggu Sebelumnya Seolah Jadi Nyata

"Tentang bencana alam sendiri, ada tanah goyang, saya melihat ada sungai-sungai yang bakal meluap dan airnya bakal masuk ke rumah," ujarnya.

"Sayasedihkalongomonginbencana alam karena yang saya lihat itu sangat dahsyat sekali. Ini tanah goyang yang terjadi setiap hari, setiap hari dengan kekuatan skala richter 5, 6, 5, 4 itu terus bergeser (wilayahnya) puncaknya sampai 8 atau 9 skala richter di satu kota yang padat pemukiman, dan saya melihat banyak korban di sana," ungkap Wirang.

Editor : Riska Yulyana Damayanti

Sumber : YouTube

Baca Lainnya