Di Tengah Pandemi Corona, Ussy Sulistiawaty Justru Sebut Barang Mewahnya Kini Tak Berguna, Ada Apa?

Selasa, 28 April 2020 | 06:00
instagram.com/ussypratama/

Ussy Sulistiawaty dan Andhika Pratama

Di Tengah Pandemi Corona, Ussy Sulistiawaty Justru Sebut Barang Mewahnya Kini Tak Berguna, Ada Apa?

GridHITS.id - Nama Ussy Sulistiawaty tentu sudah tak asing lagi.

Diketahui, istri Andhika Pratama itu lama malang melintang di dunia hiburan.

Ussy pernah keluarkansingle'Klik' yang kemudian lambungkan namanya.

Baca Juga: Imbas Covid-19 Bisnisnya Terpaksa Tutup, Ussy Sulistiawaty: Sekarang Kami Bertahan Hidup dari Tabungan

Baca Juga: Ussy Sulistiawaty Berikan Pesan Manis pada Andhika Pratama, Begini Balasan Sang Suami 'I Love You Nduk'

Ussy Sulistiawatyjadi salah satu artis papan atas yang kariernya terus meroket hingga kini.

Kariernya moncer di dunia hiburan, rupanya Ussy tak puas hanya andalkan pundi pundi rupiah dari dunia entertainment.

Wanita cantik yang kini tengah hamil anak kelima itu rupanya juga miliki banyak bisnis.

Diketahui, istri Andhika Pratama itu memiliki bisnis yang bergerak di bidang kuliner hingga kecantikan.

Sukses kembangkan bisnisnya, Ussy dan Andhika kini tinggal menikmati hasil kerja kerasnya.

Akan tetapi, kini kerajaan bisnisnya kembang kempis.

Bukan tanpa sebab, ini lantaran adanya pemasukan yang tak pasti akibat virus corona yang tengah mewabah saat ini.

Bahkan, Ussy terpaksa membuat suatu keputusan berat.

Tak main-main, Ussy terpaksa harus menutup usahanya.

Otomatis, wanita 4 anak ini harus memulangkan semua karyawannya.

Baca Juga: Sayang Istri, Andhika Pratama Turuti Semua Ngidam Ussy Sulistiawaty dan Rela Lakukan Ini!

Baca Juga: Ussy Sulistiawaty Ungkap Hal Mengejutkan Soal Rumah Tangga Setelah 8 Tahun Dipendam: 'Aku Capek Banget'

Tak hanya kerajaan bisnisnya saja yang morat marit, barang-barang mewah milik Ussy pun nampak tak ada artinya.

Sebab kini Ussy tak lagi bisa pergi kemana-mana.

Dikutip dari Grid.id, Ussy ungkapkan di kanal Youtube Ussy Andhika Official, Senin (20/4/2020).

Meski merasakan imbas dari corona, Ussy mengajak para netizen untuk mengubah cara berpikir lebih positif.

"Ubah pemikiran kalian aja ubah ke arah yang positif aja," ujar Ussy.

Sukses di dunia bisnis dan hiburan, tak aneh jika Ussy miliki koleksi berharga fantastis.

Baca Juga: Mantan Manajer Bongkar Karakter Asli Lucinta Luna yang Labil :

Baca Juga: Selama ini Terlihat Akur, Andhika Pratama Mendadak Bongkar Tabiat Ussy dan Kondisi Rumah Tangganya:

Bahkan kini Ussy menyebut jika barang-barang mewahnya seperti tas dan sepatu sudah tak ada gunanya lagi.

Sebab dirinya sudah tak bisa lagi kemana-mana lantaran adanya wabah viruscorona.

"Kayak aku ngeliat sepatu, ngeliat tas, nggak bisa dipake juga. Kita mau mejeng dimana mau kemana udah nggak bisa dilihat juga," ujar Ussy.

Tag

Editor : Safira Dita

Sumber Grid.ID